0xdayz 🎩
@bincangcrypto
3. Dampak Terhadap Aset-aset di US Kenaikan suku bunga di Jepang memaksa investor yang semula meminjam Yen untuk membeli aset di US (saham, bonds, dll) untuk menjual aset mereka untuk segera bayar utang Yen mereka, sebelum harga Yen semakin mahal, sehingga terjadi likuidasi besar-besaran yang membuat pasar rontok. Rontoknya pasar saham US diperparah 2 kondisi lainnya: •Kenaikan unemployment rate ke angka 4,3% di Juli 2024 setelah sebelumnya di angka 4% di Mei 2024 •Untuk menstimulasi ekonomi US, The Fed berencana menurunkan suku bunga di September 2024 dan berpotensi membuat pasar US menjadi kurang atraktif untuk investor, yang bergerak reaktif terhadap rencana ini.
0 reply
0 recast
0 reaction