Aray Racil
@arayracil27
"mengapa tidak mau yang lain? Kenapa diantara banyaknya manusia yang kamu temui, kamu memilih dia?" entah aku tidak tau apa alasannya tapi yang pasti aku tidak ingin mencari yang lain bahkan yang lebih darinya sekalipun. aku selalu nyaman dengan jarak yang aku punya dengannya, banyak hal yang ngga bisa aku jelaskan tapi dia berbeda dari lainnya. jika baik, semua orang itu baik bahkan bisa sangat baik. tapi tidak semua orang bisa memahami ku dengan baik, membuatku nyaman dengan jarak, meskipun terkadang aku merasa khawatir tentang banyak hal tapi suaranya mampu membuatku tenang. jadi jangan menyuruhku untuk memilih yang lain, karena dengannya saja aku sudah cukup. i really love you, selalu dan selalu 🤍
0 reply
0 recast
1 reaction